Informasi PT. Hokinda Citralestari

Informasi profil perusahaan dan lowongan kerja PT. Hokinda Citralestari. PT. Hokinda Citralestari adalah perusahaan yang mengkhususkan diri bergerak di bidang industri kitchenware (peralatan rumah tangga). Pertama kali dirintis oleh Bp. Kusnadi pada tahun 1968 dengan nama terdahulu adalah Kilang Kompor dengan merek HOCK, yang berarti Hoki. Beliau membangun fondasi dan filosofi produksi kompor yang berasaskan mutu dan keamanan bagi konsumen. Di masa-masa awalnya kompor HOCK diproduksi melalui proses yang sederhana dan umumnya dikerjakan melalui proses manual (kerajinan tangan) yang dikerjakan bersama 3 orang tenaga kerja.
Kemudian pada tanggal 19 Januari 2000, Bp. Kusnadi mendirikan pabrik dengan nama PT. Hokinda Citralestari di atas lahan seluas 5 hektar lebih yang terletak di Jl. Orde Baru No. 6A Desa Mulorejo – Sunggal 20351, Medan – Binjai Km 12,5. Sebagai produsen alat-alat rumah tangga berkualitas yang telah membangun kepercayaan dengan para konsumen kami selama 42 tahun, kami terus memberikan yang terbaik kepada konsumen dengan design dan varian produk-produk kami yang inovatif. Bukti komitmen kami terhadap kualitas dan konsistensi mutu produk HOCK, kami berikan dalam bentuk berbagai sertifikasi yang sudah didapatkan, yakni: – Sertifikat ISO 9001 : 2000
– Sertifikat ISO 9001 : 2008
– Sertifikat SNI 7368 : 2007

Klik link dibawah ini untuk melihat lowongan kerja yang ditawarkan oleh PT. Hokinda Citralestari.

PT. Hokinda Citralestari

Recent Posts

  • Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PHP Expert Progammer

Gaji dan Lowongan Kerja PHP Expert Progammer. PHP Development: Write efficient PHP code for dynamic…

1 month ago
  • Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Admin Finance

Gaji dan Lowongan Kerja Admin Finance. Record financial transactions and maintain bookkeeping. Manage cash balance…

1 month ago
  • Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Administrative Staff

Gaji dan Lowongan Kerja Administrative Staff. Assist in daily administrative tasks. Document Controller Other related…

1 month ago
  • Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Technical Support, Research and Development.

Gaji dan Lowongan Kerja Technical Support, Research and Development.. Prepare Technical Requirements based on Technical…

1 month ago
  • Lowongan Kerja

Lowongan Kerja IT Specialist

Gaji dan Lowongan Kerja IT Specialist. Serve as the first point of contact in the…

1 month ago
  • Lowongan Kerja

Partnership Associate

Lowongan kerja dan gaji Partnership Associate. Suite 15, 5F Phinma Plaza, 39 Plaza Drive, Rockwell…

3 months ago

This website uses cookies.